Cara Memutihkan Kulit Dengan Ramuan Jeruk Nipis Oatmeal

Cara memutihkan kulit dengan ramuan jeruk nipis berikut ini merupakan salah satu cara memutihkan kulit dengan bahan-bahan alami yang aman untuk kita gunakan. Karena kini banyak beredar produk pemutih kulit yang tidak aman alais berbahaya bagi kesehatan kulit kita. Sebenarnya cara alami masih bisa diandalkan seperti penggunaan jeruk nipis yang dikombinasikan dengan oatmeal.

Bahan pemutih yang jelas-jelas sudah dilarang penggunaannya adalah merkuri. Bahan ini sangat berbahaya bagi kulit kita. Memang cara instan biasanya banyak dicari oleh wanita yang ingin memiliki kulit yang putih, namun biasanya cara instan juga berbahaya.

Cara Memutihkan Kulit Dengan Ramuan Jeruk Nipis

Cara Memutihkan Kulit Dengan Ramuan Jeruk Nipis

Bahan alami jeruk dapat membuat kulit kita menjadi cerah karena mengandung vitamin C dan juga antioksidan yang sangat dibuthkan oleh kulit sehingga membuat kulit menjadi lebih segar, dingin serta kencang.. Sedangkan oatmeal dapat mengangkat sel-sel kulit mati dan menjadi bahan peeling yang efektif. Tertarik untuk mencobanya? Simak caranya berikut ini seperti yang dikutip dari vemale.com.

Bahan yang harus disiapkan:
  • 2 sdm oatmeal
  • 100 ml air jeruk nipis
Caranya:
  • Campur semua bahan menjadi satu, aduk hingga merata.
  • Pulaskan di wajah, kemudian setelah setengah kering massage dengan gerakan melingkar.
  • Pulaskan lagi dengan bahan yang masih tersisa, diamkan selama 20 menit.
  • Bilas dan keringkan wajah dengan menggunakan handuk, dengan cara menepuk-nepuk.
Mudah dan sangar sederhana bukan? Dengan bahan alami tentu saja akan membuat kulit kita lebih putih juga aman bagi kesehatan. Jadi tunggu apalagi? Selamat mencoba cara memutihkan kulit dengan ramuan jeruk nipis diatas.

0 komentar:

Posting Komentar